get app
inews
Aa Text
Read Next : Viral di Medsos Bagi-Bagi Uang Usai Kampanye Salah Satu Paslon Pilkada Probolinggo

Bidan Cantik Ini Ajak Jalan-Jalan Anak Kambing sambil Digendong Viral

Kamis, 06 Juni 2024 | 08:25 WIB
header img
Viral bidan cantik ajak jalan-jalan anak kambing sambil digendong. Foto: MPI/Kuntadi

Namun banyak pengguna internet yang memberikan komentar pada videonya. Irna merasa senang merawat Cemot. Anak kambing ini awalnya berasal dari peternakan suaminya, Heri Prayitno.

Karena di rumah mereka ada beberapa kambing dan domba, Cemot merupakan hasil persilangan antara domba jenis Texel dan Gibas dengan bulu yang lembut.

Karena begitu dekat dengan Cemot, Irna sering membawanya berjalan-jalan. Terkadang, mereka juga naik motor dengan Cemot digendong menggunakan kain jarit.

Cemot juga diberi pakaian yang mirip dengan anak-anak.

“Dia senang saat diajak naik motor, dia diam saja. Kadang-kadang kami berjalan-jalan ke kebun untuk memetik sayuran,” tambahnya.

Sementara Heri tidak keberatan dengan perlakuan istimewa yang diberikan istrinya kepada Cemot.

Dia justru mendukung agar anak kambing tersebut tumbuh besar dan sehat.

“Ini sebagai hiburan agar tidak bosan,” katanya.

Editor : Sazili MustofaEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut