Ia berharap, para peserta dapat mewariskan semangat wawasan dan keterampilan, dalam mengelola sampah yang berorientasi pada lingkungan.
"Sehingga dapat mendukung perekonomian yang keberlanjutan," ucapnya.
Workshop Eco Enzyme dilaksanakan beberapa waktu lalu, yang diikuti oleh 150 peserta dari berbagai kalangan masyarakat Kabupaten Probolinggo dan Kabupaten Situbondo.
Antara lain, perwakilan DLH Probolinggo dan DLH Situbondo, komunitas bank sampah area Probolinggo dan Situbondo, kelompok UMKM, perwakilan lembaga pendidikan dan pesantren, serta masyarakat umum.
Editor : Ahmad Hilmiddin
Artikel Terkait