Sementara Kepala Bagian Umum, pada Sekretariat Kantor DPRD, Kota Probolinggo, Agus Litanta, mengaku sudah menerima surat dukungan solidaritas dari KUMAIL.
" Sudah kami terima surat dari koordinator KUMAIL, nantinya kami akan serahkan kepada pimpinan Ketua DPRD Kota Probolinggo. Surat itu merupakan bentuk solidaritas kepada warga Palestina, dengan situasi saat ini," ungkapnya.
Editor : Ahmad Hilmiddin