"Seharusnya, kita yang merasa memiliki kekuasaan harus mampu mengendalikan diri kita. Kita juga harus memahami orang lain. Jangan menjadi egois, terutama di era digital ini, di mana segala sesuatu dengan mudah bisa menjadi viral. Kita harus bersabar dan menahan diri. Jika kita merasa menjadi sosialita atau influencer, sebaiknya kita berpikir dengan bijak dalam memilih tindakan yang baik," tandas Rozi.
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta
Artikel Terkait