Malik Haramain Sebut Kekalahan PKB di Pileg 2019 karena Suaranya Sengaja Dihilangkan

Zainul Rifan
Momen Malik Haramain saat memberikan pernyataannya (foto : iNewsProbolinggo.id/rifan)

Pada Pileg 2024 mendatang, pihaknya menyiapkan 50 BCAD yang terdiri dari semua unsur masyarakat, mulai dari tokoh agama, pemuda, masyarakat yang dinilai berkompeten untuk bersaing dalam Pileg 2024 mendatang.

Sehingga, dengan susunan BCAD yang tengah dipersiapkan itu, diyakini bisa kembali menang seperti beberapa tahun sebelumnya, dengan catatan Pemilu 2024 berjalan adil dan jujur.

"Saya meyakini bahwa Kabupaten Probolinggo harus menjadi pelaksanaan Pemilu yang fair. Kami juga sudah bertemu KPU dan Bawaslu, mereka siap untuk adil dan jujur," katanya.

Sekadar Informasi, pada hari yang sama, ada sejumlah partai yang mendaftarkan BCAD nya ke KPU Kabupaten Probolinggo. Masing-masing adalah Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura), Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) yang menyerahkan berkas perbaikan.

Kemudian Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Partai Bulan Bintang (PBB), dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP).

Editor : Ahmad Hilmiddin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network