Ketua Komisi VI DPR Faisol Riza Apresiasi Kesiapan KAI Menghadapi Natal Dan Tahun Baru 2023

ahmad didin
Sosialisasi Kereta Cepat Untuk Indonesia Maju

Menurutnya, angkutan barang KAI merupakan salah satu andalan perusahaan di saat angkutan penumpang sedang terus tumbuh secara bertahap pasca pandemi covid-19.

"Angkutan barang KAI di Tahun 2022 sampai dengan November telah mencapai 52,6 juta ton. Tentunya jumlah tersebut naik 14,1% dibandingkan periode yang sama di tahun 2021 sebanyak 46,1 juta ton,"ungkap dia.

Faisol Riza yang merupakan alumni Pondok Pesantren Nurul Jadid Paiton, Kabupaten Probolinggo itu mengaku, KAI melayani berbagai komoditi angkutan barang seperti peti kemas, batubara, semen, BBM, CPO, pupuk, retail dan barang lainnya.

"Angkutan barang menggunakan kereta api memiliki berbagai keunggulan seperti ketepatan waktu, keamanan, kapasitas besar, bebas pungutan liar dan dikelola oleh SDM yang profesional,"pungkasnya.

Dalam sosialisasi itu, dihadiri oleh anggota DPRD Propinsi Jawa Timur, Aida Fitriati dan Dr. Muhammad Mashuri.

Editor : Ahmad Hilmiddin

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network