Polres Probolinggo Kerahkan Pasukan Asmaul Husna Dinginkan Aksi Demo BEM dan HMI Probolinggo Raya

ahmad didin
Polres Probolinggo kerahkan pasukan Asmaul Husna (foto/istimewa)

Disaat situasi telah kondusif, sempat terjadi pelemparan batu dari massa penyusup hingga mengenai kepala salah satu petugas kepolisian. Namun, tindakan yang diambil petugas yakni persuasif dan humanis sehingga penyampaian aksi unjuk rasa dapat berjalan lancar. 

"Kami disini mengawal kegiatan penyampaian aspirasi mahasiswa sekalian agar tetap simpatik dan tidak melanggar hak masyarakat umum lainnya. Jadi kami meminta kepada mahasiswa agar tidak mengganggu pengguna jalan atau kegiatan masyarakat lainnya," kata Kapolres Probolinggo didepan massa mahasiswa. 

Tuntutan mahasiswa dalam aksi tersebut diantaranya terkait, kenaikan harga BBM, penolakan presiden tiga periode, dan pemekaran tambak udang didaerah pesisir yang merusak ekosistem. 

Editor : Ahmad Hilmiddin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network