Desa Matekan Rayakan HUT Kemerdekaan RI dengan Pesta Rakyat

Zoel
Lomba tarik tambang emak-emak Desa Matekan, (Foto, iNewsProbolinggo.id/Zoel)

Pesta rakyat tersebut, turut digelar acara bazar yang memamerkan produk-produk UKM masyarakat Desa Matekan. 

Calon legislatif DPRD Kabupaten Probolinggo, Intan Cahya Kurniasari yang turut hadir dalam pesta rakyat menyebut, jika kegiatan perayaan HUT RI di Desa Matekan cukup luar biasa. Desa setempat, terang Intan, merupakan desa yang penuh semangat.

"Semangat ini meneruskan semangat para pejuang dan pendahulu bangsa kita. Ini wujud rasa syukur,"tuturnya.

Intan berharap, masyarakat Desa Matekan bisa guyub dan rukun, sesuai dengan apa yang diharapkan kepala Desa Matekan.

Editor : Ahmad Hilmiddin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network