Desa Alasnyiur, Desa Di Probolinggo Yang Miliki Banyak Potensi

Rifan
Potensi batik yang diproduksi di desa alasnyiur sudah merambah pasar luar kota bahkan antar provinsi (foto:rifan/iNews.id)

"Alhamdulilah beberapa waktu lalu ada perwakila PBB sudah datang untuk melihat perkembangan forum anak ini," katanya.

Menurut Hasan, kalau melihat perkembangan tentang potensi dan keaktifan para warganya, pihaknya optimis bahwa Desa Alasnyiur akan terus maju dan berkembang. Baik pada peningkatan perekonomian masyarakat, maupun sumberdaya dari masyarakatnya.

Karena pada Rabu (22/6/2022) siang, pihaknya melakukan rapat RPJMDes guna merencanakan progam bangunan jangka menengah terhitung sejak tahun 2022 sampai 2028 nanti. Dengan harapan progam peningkatan perekomian masyarakat terus berkembang.

"Kami berharap, pada pemerintahan kami ini dapat memberi warna untuk Desa Alasnyiur dan Kabupaten Probolinggo," ucapnya.

Editor : Ahmad Hilmiddin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network