get app
inews
Aa Text
Read Next : KPU Kabupaten Probolinggo Mulai Distribusikan Logistik Pilkada ke Tingkat Kecamatan

Penjual Bendera Merah Putih di Kota Probolinggo Mulai Menjamur Jelang HUT RI

Minggu, 24 Juli 2022 | 17:21 WIB
header img
Hardiana salah satu pedagang bendera di probolinggo yang berasal dari Garut. (Foto:Gianto/iNews.id)

PROBOLINGGO, iNews.id - Menjelang HUT Kemerdekaan RI 17 Agustus 2022, para pedagang bendera merah putih mulai menjamur di Kota Probolinggo. Salah satunya di sepanjang Jalan Sukarno Hatta.

Menariknya, para pedagang bendera merah putih ini rata-rata berasal dari luar Kota. Seperti Hardiana (45) warga Garut, Jawa Barat. Hardiana mengaku, sudah satu minggu yang lalu mulai berdagang bendera di pinggir jalan.

"Harganya bervariatif," tuturnya, Minggu (24/7/2022). 

Menurutnya, harga bendera merah putih tidak sama. Tergantung dari ukuran besar kecilnya. Mulai dari harga Rp 30 ribu hingga Rp 200 ribu.

"Setiap hari paling banyak 4 bendera yang laku," katanya. 

Editor : Ahmad Hilmiddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut