Soal Konten Guru Tugas, MUI Kabupaten Probolinggo ; Jangan Sampai Terulang Kembali

Zainul Rifan
Sekretaris MUI Kabupaten Probolinggo Yasin (foto : iNewsProbolinggo.id/rifan)

Menurutnya, masih banyak cara untuk terkenal tanpa harus menyinggung simbol agama, negara, ras, dan suku. Karena itu akan jadi pemicu yang sulit dikendalikan dan efeknya sangat besar.

"Pernah Probolinggo terjadi dulu adzan dibuat lawakan, pernah dipanggil oleh polres dan MUI, dan kemudian minta maaf," katanya.

Karena itu, ia berharap peristiwa tersebut menjadi perhatian dan pelajaran untuk semuanya. Sehingga ketika membuat sebuah karya ataupun konten tidak menyebabkan keresahan bagi masyarakat.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network