Buaya Muara Ganas Panjang 4 Meter Ditangkap Warga, Sempat Datangi Kandang Kambing

Febriyono Tamenk
Seekor buaya muara sepanjang 4 meter berhasil ditangkap warga di sekitar kandang kambing, Rabu pagi. Foto: Febriyono Tamenk

Kondisi buaya yang berada di atas pegunungan dengan jalan menurun, serta jarak yang cukup jauh, menyulitkan petugas untuk melakukan evakuasi.

Setelah dievakuasi ke atas mobil, petugas BKSDA Sultra, kemudian membawa buaya muara tersebut ke tempat penangkaran yang berlokasi di Kecamatan Pomalaa, Kabupaten Kolaka untuk dikembang biakan.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network