"Kami sudah lakukan gotong royong, cuma memang karena kurangnya alat yang memadahi. Jadinya prosesnya cukup lama," katanya.
Karena itu Holik berharap, pemerintah dapat memberikan bantuan berupa alat yang dapat memindahkan sisa material. Termasuk memberikan bantuan terpal yang nantinya, dapat dipasang untuk mengantisipasi longsor susulan.
Editor : Ahmad Hilmiddin
Artikel Terkait