get app
inews
Aa Read Next : DPC Sarbumusi Kabupaten Probolinggo Peringati Hari Buruh Internasional Dengan Bersholawat

Alami Benturan Keras, Kiper Timnas Indonesia Dilarikan Ke Rumah Sakit

Sabtu, 17 September 2022 | 12:59 WIB
header img
Kiper timnas Indonesia U-19 dilarikan ke Rumah Sakit dengan ambulance. (Foto: MPI)

Indonesia U-19 kembali mencetak gol lewat Zanadin. Kedudukan bertahan sampai menit akhir dengan keunggulan 3-0 Timnas Indonesia atas Hongkong U-19.

Memasuki babak kedua, Hongkong memperkecil ketertinggalan lewat tendangan penalti dari Chen Ngo Hin.

Semenjak berhasil mencetak gol, Hongkong U-19 makin gentar berusaha menyerang. Namun, pertahanan Timnas Indonesia masih cukup lugas. Pada menit ke-85 dan 89, Marselino mencetak gol untuk Timnas indonesia. Alhasil Timnas Indonesia U-19 unggul 5-1 atas Hongkong U-19.

Editor : Ahmad Hilmiddin

Follow Berita iNews Probolinggo di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut