PROBOLINGGO, iNewsProbolinggo.id - Tahukah kamu, setiap negara terdingin di dunia umumnya memiliki waktu musim dingin yang lebih panjang, hingga kebiasaan masyarakat yang berbeda. Negara-negara tersebut kebanyakan berada dekat dengan kutub.
Negara terdingin di dunia ini berdasarkan peringkat rata-rata suhu tahunan, serta peringkat suhu terdingin yang tercatat di sebuah negara.
Berikut urutan negara terdingin di dunia.
1. Antartika
Mengutip dari Swedishnomad.com, negara paling dingin di dunia adalah Rusia. Suhu terdingin di Rusia yang pernah tercatat berada di Verkhoyansk dan Oymyakon di Republik Sakha. Suhu terdingin mencapai 67,8 °C (−90 °F).
2. Greenland
Greenland merupakan wilayah di benua Amerika Utara. Wilayah Greenland termasuk negara otonom milik kerajaan Denmark yang memiliki pemerintahan sendiri. Pada 1954, tercatat suhu terdingin di Greenland adalah 66,1 °C (−87 °F). Mayoritas masyarakat yang tinggal di Greenland adalah keturunan Inuit atau Denmark.
3. Kanada
Negara terdingin ketiga adalah Kanada yang berada di benua Amerika Utara. Suhu terdingin yang tercatat yaitu −63 °C (−81,4 °F) di daerah Snag, Yukon pada 1947. Snag di Yukon berada di barat laut Kanada. Desa ini pernah digunakan sebagai jalur pendaratan selama perang dunia kedua.
4. Amerika Serikat
Amerika Serikat memiliki iklim yang berbeda di beberapa negara. Wilayah terdingin di Amerika Serikat berada di Prospect Creek, Alaska. Suhu terdingin tercatat -62,2 °C (−80 °F). Selain Alaska, bagian terdingin di Amerika Serikat yaitu Utah, Wyoming, Montana, dan Colorado.3. Kanada
Negara terdingin ketiga adalah Kanada yang berada di benua Amerika Utara. Suhu terdingin yang tercatat yaitu −63 °C (−81,4 °F) di daerah Snag, Yukon pada 1947. Snag di Yukon berada di barat laut Kanada. Desa ini pernah digunakan sebagai jalur pendaratan selama perang dunia kedua.
4. Amerika Serikat
Amerika Serikat memiliki iklim yang berbeda di beberapa negara. Wilayah terdingin di Amerika Serikat berada di Prospect Creek, Alaska. Suhu terdingin tercatat -62,2 °C (−80 °F). Selain Alaska, bagian terdingin di Amerika Serikat yaitu Utah, Wyoming, Montana, dan Colorado.
5. Cina
Peringkat kelima ada negara Cina yang berada dekat dengan perbatasan Rusia. Suhu terdingin tercatat di Cina bagian utara yaitu −58 °C (−72 °F).
6. Mongolia
Mongolia berbatasan langsung dengan Rusia, Cina, dan Kazakhstan. Mongolia termasuk daerah yang memiliki musim dingin dan musim panas. Musim dingin di Mongolia lebih panjang dari musim panas.
Tercatat suhu terdingin di Mongolia yaitu −55,3 °C (−67,5 °F). Temperatur terdingin tercatat di Züüngovi, provinsi Uvs tahun 1976. Sedangkan suhu rata-rata di Mongolia ketika musim dingin sebesar -20°C to – 45°C.
7. Kirgistan
Negara Kirgistan berada di Asia Tengah yang berbatasan dengan Rusia. Kyrgyzstan memiliki suhu terendah sebesar -30 °C (-22 °F) yang berada di lereng gunung dan lembah bersalju. Biasanya musim dingin berlangsung di bulan Desember sampai Februari. Suhu terdingin yang tercatat di Kirgistan yaitu −53,6 °C (−64,5 °F).
8. Swedia
Swedia berada di Eropa Utara yang memiliki musim dingin dan musim panas. Suhu terendah di Swedia mencapai 53 °C (−63,4 °F). Suhu terdingin itu berada di Malkovik, Västerbotten County. Suhu dingin Swedia bagian utara mencapai -40 °C.
Itulah 8 negara terdingin di dunia. Selain daftar tersebut ada negara terdingin lain seperti Norwegia, Finlandia, Tajikistan, Estonia, Latvia, pulau Falkland, Kazakhstan, dan Austria.
Editor : Ahmad Hilmiddin
Artikel Terkait