Satu Tahun Tanpa Kegiatan, Ratusan Ansor Kota Kraksaan Layangkan Gugatan

Zainul Rifan
Ratusan pengurus Ansor berkumpul dan secara bergantian orasi keluhan (foto : iNewsProbolinggo.id/istimewa)

Keluhan itu, turut diutarakan Protolan Ansor Siswanto mengatakan kalau Konferensi Ke-3 pada 18 Desember 2021adalah yang paling kelam dalam sejarah Ansor Probolinggo. Setelah terpilih sebagai Ketua PC GP Ansor Kraksaan, Zen Ubaidillah, tidak pernah berkegiatan hingga saat ini.

Karena itu, sebagai Alumni Ansor dirinya mengaku malu, karena menghasilkan ketua yang hanya mementingkan kepentingan pribadi. 

"Yang paling menyakitkan, Ansor Kraksaan punya ribuan kader, namun tidak dimanfaatkan malah yang bersangkutan berkegiatan di luar daerah," ucap ketua Konfercab ke-3 itu.

Ketua PAC GP Ansor Kecamatan Kraksaan periode 2014-2018, Mahrus, turut mengeluhkan vakumnya Anshor Kota Kraksaan. Menurutnya, kepemimpinan itu hampir sama dengan imam dalam sholat.

Dimana ketika imam memimpin salat dengan baik, maka wajib diikuti dengan baik. Namun, ketika imam batal sholat karena sesuatu seperti kentut, maka makmum harus keluar dari shaf salat.

Editor : Ahmad Hilmiddin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network